2 Cara Nonton Drama Korea di Telegram

Drama Korea atau drakor memang sangat populer dan memiliki banyak penggemar di kawasan Asia, termasuk Indonesia.

Ada berbagai cara untuk menonton drama Korea, salah satunya dengan streaming di berbagai platform streaming.

Namun untuk menggunakan layanan dari platform streaming film dan drama Korea ini memang tidak gratis, karena para pengguna harus membayar biaya berlangganan setiap bulannya.

Tapi apakah ada platform nonton drakor gratis? Tentunya ada, Anda bisa mencoba nonton drakor di Telegram.

Ingin tahu bagaimana cara nonton drama Korea di Telegram? Simak pembahasan ini hingga usai.

Cara Nonton Drakor di Telegram

Banyak channel di Telegram yang menyediakan konten tontonan drama Korea.

Meskipun bukan termasuk konten legal, Anda dapat mencari dan menonton drama Korea kesayangan Anda kapan pun.

Setidaknya ada 2 cara yang bisa Anda coba untuk dapat menemukan konten tontonan drama Korea di Telegram.

Pertama, melalui pencarian kata kunci. Kedua, dengan membuka langsung channel yang menyediakan konten tontonan drama Korea.

Selengkapnya, berikut 2 cara nonton drama Korea di Telegram.

1. Lewat Pencarian Kata Kunci

Untuk cara yang pertama ini melalui pencarian keyword atau kata kunci, selengkapnya seperti di bawah ini:

  1. Buka aplikasi Telegram.
  2. Ketuk tombol pencarian (ikon kaca pembesar) di kanan atas.
    2 Cara Nonton Drama Korea Di Telegram Img 1
  3. Ketikkan kata kunci drama korea, drakor, drama korea indo, k lovers, k_lovers atau kata kunci lainnya yang Anda anggap berhubungan dengan Drama Korea.
    2 Cara Nonton Drama Korea Di Telegram Img 2
  4. Hasil pencarian akan menampilkan daftar channel yang relevan dengan kata kunci.
  5. Pilih channel kemudian cari video Drama Korea di dalamnya. Ketuk tombol Play untuk memutar video.
  6. Ketuk BERGABUNG di bagian bawah jika Anda ingin bergabung dengan channel tersebut. Namun, pada dasarnya Anda dapat menonton video di channel publik tanpa perlu bergabung. Bergabung dengan channel akan memudahkan Anda menemukan channel tersebut di layar utama Telegram. Selain itu, tentunya Anda akan menerima notifikasi saat ada video baru di channel tersebut.
  7. Jika Anda kesulitan menemukan video di channel tertentu, ketuk nama channel di bagian atas.
    2 Cara Nonton Drama Korea Di Telegram Img 6
  8. Ketuk tab Media untuk menampilkan daftar video di channel tersebut. Atau ketuk tab Berkas untuk menampilkan daftar berkas. Perhatikan, file dengan ekstensi .srt adalah file terjemahan, sedangkan file video biasanya berekstensi .mkv.
  9. Video yang Anda mainkan di Telegram biasanya akan diunduh dan disimpan di memori ponsel Anda.
  10. Anda dapat menemukannya dengan membuka galeri video di ponsel Anda lalu cari folder bernama Telegram Video.
    2 Cara Nonton Drama Korea Di Telegram Img 5

2. Lewat Username (URL) Channel

Berikut adalah daftar username (URL) channel Drama Korea. Cukup ketuk tautan lalu pilih opsi Telegram di ponsel Anda.

Untuk cara nonton drama Korea di Telegram yang kedua ini memang terbilang lebih mudah dan cepat, cocok untuk Anda yang tidak mau ribet.

25+ Link Grup Telegram Drakor

Di bawah ini kami telah menyediakan untuk Anda kumpulan link grup Telegram drakor yang pastinya seru, antara lain:

1. Nevertheless Sub Indo

Neverthless merupakan drama Korea yang dirilis pada tahun 2024, Anda bisa menonton drama tersebut kapan saja di channel grup Telegram Nevertheless Sub Indo.

Di Indonesia sendiri drama ini menyedot perhatian banyak orang. Drama yang diadaptasi dari Webtoon populer dengan judul serupa.

Jika Anda belum pernah menontonnya, kami sarankan untuk tonton sampai habis atau bahkan kalau perlu nonton secara maraton sehingga keseruannya bertambah.

Untuk channel Neverthless Sub Indo ini sudah memiliki anggota lebih dari 200 ribu dan sangat cocok untuk di-download koleksi dramanya.

Link Grup Neverthless Sub Indo: t.me/Nevertheless_drakor

2. Startup Indonesia

Startup Indonesia adalah salah satu channel nonton drakor Telegram yang banyak direkomendasikan.

Channel ini sudah memiliki lebih dari 320 ribu anggota aktif dan terus membagikan video drakor terbaru dan lengkap mulai dari episode awal hingga akhir.

Memiliki subtitle Indo sehingga memudahkan kita dalam mengerti jalan cerita di drama tersebut.

Link Channel Telegram Startup Indonesia: https://t.me/Start_Up_Drakor2020

3. [ ONGOING ] Drama Korea

Channel ini terbilang cukup aktif dalam membagikan informasi terkait drama Korea yang lengkap dan memberikan kemudahan jika ingin download videonya.

Kualitas gambar mulai dari 360p hingga 720 (HD) jadi bisa disesuaikan dengan selera Anda jika ingin menontonnya.

Grup yang sudah memiliki lebih dari 60 ribu anggota ini memang banyak dijadikan pilihan pecinta drakor.

Link Channel Grup Telegram Ongoing Drama Korea: t.me/joinchat/T92xTMC_0L9dInWp

4. Drakor TV Tamat

Ingin nonton drakor secara maraton? Jika iya maka channel Drakor TV Tamat ini sangat cocok untuk Anda.

Drakor TV Tamat menyediakan episode pertama hingga akhir dengan sangat lengkap jadi Anda bisa menontonnya kapan saja, apalagi untuk download drakor di sini juga gratis lho.

Silakan bergabung jadi anggota di Drakor TV Tamat agar bisa nonton atau download video drakor favorit Anda.

Link Channel Telegram Drakor TV Tamat: https://t.me/DrakorTV

5. Drakor List

Drakor List memberikan Anda info menarik dan daftar drama Korea terlengkap serta ter-update, jangan ragu lagi untuk bergabung di channel dengan pengguna lebih dari 100 ribu ini.

Anda bisa nonton dan download video drakor yang diinginkan pada daftar di Drakor List dengan gratis dan mudah tentunya.

Link Join channel Telegram Drakor List: https://t.me/drakormovielist

6. Zona Korea

Masukkan kata kunci Zona Korea di Telegram Anda dan langsung bergabung dengan channel grup ini. Anda akan mendapatkan beragam informasi menarik seputar drakor.

Walaupun anggota aktif di Zona Korea berjumlah 11 ribu dan belum sebanyak channel grup lain yang sudah dijelaskan di atas, namun Zona Korea tetap kami rekomendasikan karena koleksinya cukup lengkap dan sangat menarik.

Link Join channel grup Zona Korea: https://t.me/zonakorea

7. The Penthouse 3 Sub Indo

The Penthouse: War in Life menjadi salah satu drama Korea yang paling populer di Indonesia, alur cerita menarik dan pemerannya memiliki kualitas akting terbaik membuatnya sangat seru untuk ditonton.

Drama tersebut tayang pada tahun 2020 lalu dan dibintangi oleh artis populer Korea seperti Um Ki-joon, Park Eun-seok, Lee Ji-ah, Kim So-yeon, Eugene, Bong Tae-gyu, Yoon Jong-hoon, dan juga Yoon Joo-hee.

Drama yang sayang untuk dilewatkan ini bisa Anda tonton dari episode pertama hingga akhir di channel grup Telegram The Penthouse 3 Sub Indo dengan anggota lebih dari 200 ribu.

Link Join channel grup Telegram The Penthouse 3 Sub Indo: t.me/penthouse_3_drakor

8. Drakor Indo

Grup Telegram Drakor Indo ini menyediakan drama Korea terbaru, terbaik, dan populer. Ia sudah memiliki anggota sebanyak 160 ribu dengan pengguna aktifnya berjumlah ratusan setiap hari.

Banyaknya anggota di grup Drakor Indo ini menandakan bahwa kualitas drama yang tersedia di dalamnya memang terbaik.

Link Join grup Telegram Drakor Indo: t.me/drakorindomovie

9. Ost Drakor Movie

OST atau original soundtrack dari drama Korea memang sangat menyentuh hati dan selalu memiliki daya tariknya tersendiri.

Untuk Anda yang tidak hanya ingin download drama Korea, namun OST-nya juga maka cobalah bergabung di Ost Drakor Movie.

Link Join channel Telegram Ost Drakor Movie: https://t.me/ostdrakormovie

10. KDrama OnGoing

Ini merupakan suatu channel drakor yang besar dengan jumlah anggota lebih dari 500 ribu. Di KDrama OnGoing ini Anda bisa menemukan forum untuk mendapatkan informasi terbaru tentang drama Korea.

Dengan channel grup ini Anda bisa download video drakor dengan berbagai pilihan kualitas video, mulai dari yang paling rendah hingga HD.

Link Join channel grup Telegram KDrama OnGoing: https://t.me/DML_DramaOngoing

11. Mr.Queen KDRAMA

Mr.Queen merupakan drama Korea yang dirilis pada tahun 2020 lalu dan cukup populer di Indonesia.

Drama Mr.Queen ini mengisahkan tentang seorang laki-laki yang hidup di zaman modern namun jiwanya masuk ke tubuh seorang putri dari dinasti Joseon.

Mr.Queen KDRAMA sendiri adalah grup dengan jumlah anggota sekitar 60 ribuan dan sangat tepat dipilih jika Anda ingin nonton drakor Mr.Queen KDRAMA.

Link Join channel grup Mr.Queen KDRAMA: t.me/drama_mr_queen

12. True Beauty [Sub Indo]

Tahun 2020 lalu, drama True Beauty sangat populer di Indonesia. Tidak hanya memiliki jalan cerita yang menarik, drama yang diadopsi dari Webtoon ini memang diperankan oleh artis terkenal di Korea seperti Moon Ga-young, Cha Eun-woo, dan lainnya.

Bahkan di Indonesia sendiri True Beauty sempat menduduki peringkat atas mengenai Tayangan Drama Korea terbaik, keren banget ya?

Penasaran mengenai perjalanan cerita sang pemeran utama? Tonton saja di channel grup berikut.

Link Join True Beauty: https://t.me/true_beauty_drama2020

13. Drama Korea & Jepun

Drama Korea & Jepun adalah grup nonton drakor Telegram dengan jumlah anggota 50 ribuan. Drama Korea & Jepun juga memberikan informasi seputar drakor dan drama Jepang yang sedang populer di Telegram.

Yang serunya adalah di Drama Korea & Jepun sudah disediakan sub Indo jadi memudahkan kita pada saat menonton drakor.

Link Join grup channel Drama Korea & Jepun:

https://t.me/dramakoreajepun

https://t.me/joinchat/ACO1uTuqMBJOjo4qQ

14. Drama Korea

Channel grup yang selanjutnya adalah Drama Korea. Channel ini khusus membagikan video drakor paling update dengan lebih dari 100 ribu anggota aktif.

Silakan bergabung ke channel Telegram Drama Korea ini untuk nonton drakor favorit Anda.

Link Join channel grup Drama Korea: https://t.me/kissasian

15. Korean Drama Series HD

Selanjutnya ada Korean Dramas Series HD yang kami rekomendasikan untuk Anda.

Channel ini dilengkapi dengan sub Indonesia dan Inggris sehingga lebih memudahkan kita dalam memahami jalan cerita dari drama yang ditonton.

Link Join channel grup Telegram Korean Dramas Series HD: t.me/korea_dramas

16. Drakorlist

Jumlah anggota dari channel grup Drakorlist sudah lebih dari 101 ribu dan sudah belasan ribu koleksi judul film Korea yang bisa Anda tonton dan downlaod secara gratis di Drakorlist ini.

Dijadikan sebagai pilihan tepat untuk Anda yang ingin nonton drama Korea secara maraton.

Link Telegram Drakor : Drakorlist

17. K Drama Family

Jumlah anggota dari channel grup K Drama Family ini memang tidak sebanyak channel lainnya, namun drakor yang tersedia di K Drama Family cukup lengkap.

Pilihan kualitas video bisa disesuaikan dengan keinginan Anda, mulai dari rendah hingga tinggi.

Link Telegram Drakor K Drama Family: K Drama Family

18. Drama Korea Indonesia

Memiliki anggota sebanyak 18 ribu lebih dan memiliki koleksi drama Korea yang cukup lengkap seperti Racket Boys, Law School, Undercover, Taxi Driver, Mine, Imitation, Vincenzo, The Penthouse, Dear M, Move to Heaven, Hospital Playlist, dan drama lainnya.

Link Telegram Drakor : Drama Korea Indonesia

19. Drakor Favorit

Anggota aktif dari Drakor Favorit sudah mencapai 7 ribu lebih dan Anda bisa bergabung ke grup ini untuk dapat menyaksikan berbagai drama Korea favorit.

Drama Korea bisa Anda tonton mulai dari episode pertama hingga akhir.

Selain channel grup drama Korea di atas, kami juga sudah menyediakan beberapa link channel nonton drakor di bawah ini:

Korean Drama Lovers Sub Indohttps://t.me/korean_drama_lovers_sub_indo
Drama Korea Finishhttps://t.me/Drakor_Finish
DML Chathttps://t.me/TeamDML
Kdrama Storyhttps://t.me/kdramastory
Zona Koreahttps://t.me/zonakorea/16028
Movie Drama 4Uhttps://t.me/MovieDrama4u
K_Lovers KDRAMA Ongoinghttps://t.me/KLoversDrakorOngoing
GPFDK_Drakor Ongoinghttps://t.me/GPDFKdrakorONGOING
Korea Moviehttps://t.me/Koreanmovie
Nonton Drakorhttps://t.me/nontondrakorindo

Di Mana Bisa Nonton Drama Korea? Ini Kumpulan Platform-nya

Nonton drakor bisa dengan cara nonton drama Korea di Telegram namun ada juga platform selain Telegram yang bisa kita manfaatkan untuk menontonnya.

Selain TV kabel, pecinta drakor kini sudah banyak yang beralih ke platform streaming berlangganan agar bisa nonton drakor sepuasnya dan bahkan maraton.

Ada banyak sekali platform streaming drama Korea, seperti di bawah ini:

1. OneDemandKorea

Walaupun kurang terkenal dibanding situs nonton drakor lain, namun OneDemandKorea bisa dijadikan pilihan.

Berbagai konten seperti film, variety show, drama, K-pop, dan lainnya ada di OneDemandKorea dengan sub Indo.

Biaya berlangganan di OneDemandKorea: Rp150 ribu per bulan.

2. DramaQu

Cukup lengkap tayangan drakor yang tersedia di DramaQu, mulai dari drama jadul hingga yang terbaru tersedia di platform ini.

Silakan akses situs drakor DramaQu di https://dramaqu.pro dan gratis nonton sepuasnya, namun terdapat beberapa iklan yang cukup mengganggu.

3. Netflix

Siapa yang tidak mengenai Netflix, platform streaming ini sangat update dalam menyediakan tontonan dari dalam dan luar negeri.

Namun perlu diketahui, tidak semua judul drama Korea di Netflix bisa kita akses secara gratis karena pengguna perlu berlangganan terlebih dahulu.

4. Viu

Jika Anda ingin platform nonton drakor dengan harga terjangkau dan koleksinya lengkap, maka tak ada salahnya untuk mencoba Viu.

Untuk beberapa tayangan Anda bisa menonton secara gratis, namun jika Anda ingin nonton sepuasnya maka perlu berlangganan dengan biaya Rp30 ribu per bulan.

5. iQiyi

Menyediakan drama Korea lengkap dan bisa Anda nikmati di iQiyi baik secara gratis atau berbayar.

Tidak hanya drakor saja, iQiyi juga menyediakan drama dari Jepang, variety show, anime, dan juga berbagai film lain yang populer.

Biaya berlangganan iQiyi cukup terjangkau, yaitu Rp30 ribu per bulannya.

6. Disney+ Hotstar

Disney+ Hotstar memang sedang naik daun, salah satunya karena platform ini menyediakan konten yang beragam mulai dari film Disney, drakor, hingga Marvel.

7. WeTV

WeTV adalah situs untuk nonton drakor yang menyediakan film serta drama menarik dari berbagai negara di kawasan Asia.

Walaupun WeTV berasal dari China, namun telah tersedia subtitle Indo jadi memudahkan kita untuk memahami alur cerita di film.

Untuk biaya berlangganan WeTV mulai dari Rp15 ribu saja per bulannya.

8. Vidio

Vidio menyediakan berbagai serial serta film dari dalam dan luar negeri, bahkan drakor juga ada lho.

Anda bebas mau menggunakan Vidio versi gratis atau berbayar. Untuk Biaya berlangganan per minggu sekitar Rp10 ribu dan untuk per bulannya Rp49 ribu.

9. Iflix

Kita patut berbangga karena Iflix adalah layanan streaming asal Indonesia yang juga populer dan sudah banyak digunakan.

Iflix menyediakan fitur subtitle seperti bahasa Indonesia. Untuk biaya berlangganan Iflix dibanderol Rp39 ribu per bulannya.

10. Dramacool

Dramacool memiliki salah satu kelebihan dibandingkan dengan platform sejenis yaitu para pengguna bisa mengaksesnya tanpa harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu.

Serial lama atau baru tersedia di Dramacool dengan sub Indo,

11. Viki

Walaupun tidak sepopuler platform streaming yang lain, namun Viki menyediakan judul drakor yang begitu lengkap.

Viki berasal dari Jepang dan tidak hanya menayangkan drakor saja, ada juga drama Jepang dan anime.

Untuk biaya berlangganan per bulan sekitar Rp68 ribu.

12. Hulu

Yang terakhir ada Hulu, ini menyediakan drakor sub Indo yang terbilang lengkap dan bisa kita akses beberapa tayangan secara gratis.

Untuk biaya berlangganan Hulu memang cukup tinggi, yaitu sekitar Rp80 ribuan hingga Rp170 ribuan.

Cara Download Drakor di Telegram

Usai mengetahui cara nonton drama Korea di Telegram, lantas bagaimana cara untuk downlaod drakor di Telegram?

Simak caranya di bawah ini:

  1. Jalankan aplikasi Telegram > masuk ke grup channel drakor yang diinginkan.
  2. Ketik judul drakor yang ingin di-download.
  3. Klik sub Indo saja > klik ikon titik tiga yang ada di sisi kanan atas video.
  4. Akan muncul beberapa opsi > klik menu Save to Galeri.
  5. Tunggu hingga proses download selesai.

Kesimpulan

Drama Korea atau drakor memang banyak yang menyukainya, mulai dari anak muda hingga orang tua.

Kini nonton drakor bisa di mana saja, termasuk di Telegram. Untuk cara nonton drama Korea di Telegram bisa Anda ketahui di atas.

Baca Juga: